Di beberapa jalan di berbagai dunia juga terdapat mitos yang
berkaitan dengan hal-hal nister yang penuh dengan misteri dan kisah
menyeramkan. Berikut Kisah Menyeramkan dari 7 jalan paling angker di
dunia, 3 diantaranya di Indonesia :
1. Terowongan Belchen, Swiss
1. Terowongan Belchen, Swiss
2. Stockbridge, Inggris
Dijalan itu juga dilaporkan terdapat sesosok makhluk ghaib berwujud seorang rahib.
3. Highway 666, Amerika Serikat
Highway 666 sangat terkenal di Amerika sebagai jalan yang sangat angker,
terletak di Utah jalan ini dikisahkan sering dihantui oleh sebuah kendaraan
yang terbakar api dengan makhluk jadi-jadian dan anjing iblis.
4. Tuen Mun Road, Hong Kong
4. Tuen Mun Road, Hong Kong
5. Clinton Road, New Jersey, Amerika
Ada kisah juga yang menyebutkan jika pelintas melemparkan sebuah koin keluar kendaraan maka arwah anak lelaki itu akan membalas dengan melempar ballik koin tersebut ke pengendara.
6. Alas Bonggan, Indonesia
7. Tanjakan Emen, Subang, Indonesia
Banyak pengendara yang melewati jalan yang menguhubungkan bandung dengan subang
ini merasa was-was karena dijalan ini sering terjadi kecelakaan dan dikenal
angker. Nama tanjakan emen sendiri diambil dari seorang pengemudi yang tewas
karena kecelakaan dijalan tersebut pada masa lalu.
Warga sekitar meyakini arwah Emen gentayangan menganggu pengendara yang melintas, bagi pengendara yang tidak ingin diganggu diharuskan melempar sebatang rokok ke pinggir jalan.
Dijalan ini sering terjadi kecelakaan, korban jiwanya pun sudah sangat banyak. Baru-baru ini yang sampai ramai dalam pemberitaan adalah kecelakaan yang menimpa Bus Pariwisata pelajar dari jakarta yang memakan banyak korban jiwa.
Warga sekitar meyakini arwah Emen gentayangan menganggu pengendara yang melintas, bagi pengendara yang tidak ingin diganggu diharuskan melempar sebatang rokok ke pinggir jalan.
Dijalan ini sering terjadi kecelakaan, korban jiwanya pun sudah sangat banyak. Baru-baru ini yang sampai ramai dalam pemberitaan adalah kecelakaan yang menimpa Bus Pariwisata pelajar dari jakarta yang memakan banyak korban jiwa.
8.Terowongan Casablanca.
Ibu kota Jakarta memang sangat terkenal dengan berbagai
gedung-gedung pencakar langitnya, bahkan kemajuan sistem transportasi di Ibu
Kota sudah lebih maju dari Kota-Kota lainnya di tanah air (iyalah kan Ibu
Kota). Jalan laying yang sudah begitu banyak terpapar pun jelas menegaskan Ibu
Kota tercinta. Namun bagi sebagian besar kalangan itu tidaklah cukup. Dengan
semakin meningkatnya jumlah volume kendaraan, alhasil Jakarta pun saat ini
dikepung dengan kemacetan di sana-sini. Terlepas dari hiruk pikuk kehidupan
Kota Jakarta jauh di luarnya beberapa tempat di Ibu Kota bisa berubah dalam
sekejap saat hari telah berganti malam. Bahkan tempat yang tadinya ramai di
pagi hari bisa langsung berubah di malam hari, salah satunya adalah terowongan
yang terletak di daerah kuningan yang menjadi pengubung antara jalan Dr. Satrio
dan jalan Casablanca.
Bagi masyarakat Jakarta terowongan ini tentunya sudah tidak
asing lagi bagi mereka, bahkan terowongan yang dikenal dengan nama terowongan
Casablanca ini sudah sering mereka lalui. Apa yang pertama kali terlintas di
benak Anda dengan tempat itu? Sunyi? Gelap? Atau bahkan angker? Tidak salah
memang terowongan Casablanca yang begitu ramai di pagi hari berubah menjadi
sunyi, gelap bahkan angker. Sejak belasan tahun yang lalu sejak terowongan ini
pertama kali di buat oleh pemerintah, terowongan Casablanca memang selalu
menjadi bahan perbincangan seluruh masyarakat Jakarta, tapi bukan karena fungsi
atau bahkan kemegahan terowongannya melainkan karena sisi gelap yang menjadi
penghubung antara kehidupan manusia dengan alam gaib.
Teror Hantu di Terowongan Casablanca
Kisah terowongan Casablanca saat ini sudah begitu melegenda
di masyarakat Jakarta. Bahkan meski saat ini terowongan tersebut sudah semakin
ramai namun tetap saja ke angkeran terowongan Casablanca tidak pernah berubah.
Kisah keangkerannya pun semakin menjadi-jadi pasalnya tak jauh dari terowongan
terdapat pemakaman umum yang konon juga menyimpan kisah misteri.
Sejak diangkat ke film layar lebar, kisah-kisah mistis yang
berhubungan dengan terowongan ini pun mulai banyak mencuat. Kisahnya,
terowongan yang di bangun di atas tanah makam ini banyak terjadi
fenomena-fenomena gaib alias poltergeist. Mulai dari penampakan hingga gangguan
dari makhluk astral lainnya. Menurut kisah dari masyarakat sekitar konon
terowongan tersebut di huni oleh banyak makhluk gaib yang sering memunculkan
wujud mereka. Mulai dari nenek-nenek, hantu wanita atau yang lebih dikenal
dengan istilah kuntilanak, genderuwo bahkan anak kecil.
Makluk astral berwujud nenek dipercaya oleh masyarakat
sekitar adalah perwujudan dari seorang arwah wanita yang dulunya menjadi korban
pemerkosaan. Kisahnya dimulai sekitar 4 abad yang lalu, menurut salah seorang
sumber nenek tersebut dipercaya adalah salah seorang gadis yang cantik jelita.
Suatu ketika dikisahkan jika nenek tersebut mendapat tindak pelecehan dari
sekelompok pemuda, tidak puas dengan aksi pelecehan dan juga tergoda dengan
kecantikan dan keseksiannya beberapa orang dari kelompok pemuda tersebut pun
menyeretnya masuk ke sebuah tempat dan memperkosanya secara bergantian hingga
tewas. Puas melakukan aksi bejatnya pemuda tersebut pun membuangnya ke tempat
ini yang telah menjadi terowongan Casablanca. Nenek-nenek tersebut pun menaruh
rasa dendam ke semua pria.
Kisah hantu nenek-nenek tersebut sama persis dengan kisah
dari sosok hantu wanita berbaju merah, konon hantu tersebut adalah korban
pemerkosaan yang mayatnya juga di buang di tempat ini. Keangkeran dari
terowongan ini pun semakin menjadi-jadi, pasalnya beberapa tahun yang lalu
kabarnya ada seorang pria ditemukan tewas gantung diri tepat di atas pintu
masuk terowongan Casablanca.
Teror hantu di terowongan ini pun terus menjadi-jadi, bahkan
tidak sedikit masyarakat Jakarta pernah mengalami kejadian mistis yang biasanya
akan berujung dengan insiden kecelakaan. Menurut kepercayaan masyarakat sekitar
di kisahnya jika para pengemudi yang melintasi tempat ini di wajibkan untuk
membunyikan klakson kendaraannya sebagai tanda untuk ijin melintas ke para
penguhi gaib, jika tidak maka orang tersebut dipercaya akan mengalami musibah,
mulai dari kecelakaan hingga teror makluk halus lainnya.
Anda pernah mendengar kisah terowongan Casablanca? Atau
bahkan Anda sendiri pernah mengalami teror dari para penuggunya? Bagaimana
menurut Anda? Ihh seremm…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar